Mencetak Undangan Berbeda Nama Alamat Otomatis (Mail Merge) Pada Word

Pada postingan Belajar Microsoft Word 2010 Pemula sebelumnya sudah dibahas Watermark, pada postingan kali ini akan dibahas Mail Merge. Mail Merge yaitu digunakan untuk membuat satu dokumen seperti surat undangan untuk dikirim kebanyak orang dengan nama dan alamat berbeda secara otomatis. Jadi ketika pencetakan/print surat undangan dalam jumlah yang banyak maka secara otomatis data nama … Baca Selengkapnya

Mencetak Dokumen Menggunakan Print Area Pada Excel

Lanjutkan lagi belajar Microsoft excel 2010 pemula, pada posting kali ini akan dibahas cara menggunakan print Area. Print Area yaitu digunakan menentukan area/daerah tertentu dalam sheet yang akan dicetak. Untuk lebih jelasnya, perhatikan pada contoh dibawah ini : 1.    Pertama select/block area yang akan di print 2.    Kemudian klik pada tab Page Layout >> sorot … Baca Selengkapnya

Mengunci Baris Dan Kolom Pada Excel (Freeze Panes)

Kita lanjutkan lagi Belajar Microsoft Excel 2010 Pemula, pada artikel sebelumnya sudah dibahas Print Titles, kali ini akan dibahas freeze Panes yaitu digunakan untuk mengunci baris atau kolom header supaya tidak bergerak/statik ketika kita geser atau scroll. Sehingga mempermudah kita dalam menginput data-data dalam jumlah yang banyak. Untuk lebih jelas berikut contohnya yaitu baris/cell nilai … Baca Selengkapnya

Membuat Print Titles Judul Berulang Secara Otomatis Pada excel

Print Titles

Pada kali ini akan dilanjutkan lagi belajar Microsoft Excel 2010 Pemula, yaitu akan dibahas cara membuat print titles. Print titles digunakan ketika akan mencetak kolom atau baris (judul) secara berulang secara otomatis pada setiap halaman document excel jika jumlah halamanya banyak. Pada tab Page Layout >> sorot panel  Page setup >>> Klik  Print Titles Maka … Baca Selengkapnya

Cara Membuat Watermark Pada Microsoft Word

Watermark

Pada postingan sebelumnya sudah dibahas Page border dan Page color selanjutnya belajaroffice.com akan dibahas watermark. Watermark yaitu digunakan untuk memberikan tulisan atau gambar pada background halaman word supaya lebih menarik atau untuk memberikan identitas tertentu. Langkah-langkah yaitu sebagai berikut : Klik pada tab Page Layout >>> sorot panel Page Background >>> klik Watermark Watermark pada ms … Baca Selengkapnya

Cara Mewarnai Halaman Pada Microsoft Word

page color

Berikutnya belajaroffice.com akan membahas cara menggunakan page colour yaitu digunakan untuk memberikan warna pada halaman Microsoft word sehingga terlihat lebih indah dan berwarna. Langkah-langkah yaitu sebagai berikut  : Klik pada tab Page Layout >>> sorot panel Page Background >>> klik Page color Page color Selanjutnya >>> klik panah arah kebawah untuk memilih warna Pilih Warna … Baca Selengkapnya

Cara Membuat Border Pada Microsoft Word

Page Borders

Berikutnya belajaroffice.com akan dibahas cara menambahkan border/garis tepi pada document Microsoft office word Langkah-langkah yaitu sebagai berikut  : Klik pada tab Page Layout >>> sorot panel Page Background >>> klik Page Border Page Border Selanjutnya akan muncul jendela  pengaturan yang yang bisa disesuai menurut keinginan dan kebutuhan: Contohnya : Pada kolom setting >>> pilih Box … Baca Selengkapnya

Cara Membuat Columns Pada Microsoft Word

Columns3

Pada Artikel sebelumnya sudah dibahas cara menentukan ukuran kertas , orientasi/posisi kertas dan margin. Pada artikel Belajar Microsoft word 2010 Pemula selanjutnya yaitu akan  dibahas cara membuat columns.   Columns yaitu digunakan untuk membagi text menjadi beberapa bagian kolom yang biasanya kita lihat pada penulisan koran, majalah dan media cetak lainnya. Berikut langkah-langkah dalam menggunakan … Baca Selengkapnya