6 Cara Penjumlahan Bilangan Pada Excel Lengkap
Hai sobat Belajar Office, pada artikel ini kami akan membahas Penjumlahan Bilangan Pada Excel. Penjumlahan merupakan salah satu perhitungan dasar atau basic pada MS Excel yang sangat penting untuk dipelajari dan dipahami yaitu ketika sobat-sobat akan mengolah data-data menggunakan MS Excel. Pada MS Excel sebenarnya ada beberapa cara dalam melakukan operasi penjumlahan, mulai dari penjumlahan … Baca Selengkapnya